Orang pemalu memang tergolong sebagai orang yang tak beruntung dalam hidupnya, karena tidak mampu berkomunikasi secara baik dan tepat. Seorang pemalu merasa cemas memikirkan keadaannya yang selalu …
Buku ini menjadi lesson learned untuk kita semua. Tidak ada kesuksesan yang kebetulan, sukses adalah hasil perencanaan, kerja keras, dan doa. Buku ini bukan hanya sebuah peta menuju puncak, tapi ju…
Jika kita tak pernah jatuh cinta, kita tak akan banyak belajar dari masa lalu. Bagaimana ia mengajari kita untuk tetap kuat ketika hati terserak. Kita tak akan menjadi tangguh. Jika kita tak perna…
Dalam buku yang berisi inspirasi tetapi praktis dan enak dibaca ini, para penulis menyampaikan berbagai pelajaran hidup terpenting untuk membantu Anda menyesuaikan sikap, merasa lebih harmonis, dan…
Buku ini menawarkan paradigma megakreativitas agar Anda menjadi pribadi yang super kreatif layaknya para genius dengan cara berpikir baru dan menguasai metode - metode untuk meluaskan pikiran Anda,…
Sejatinya setiap individu atau sosok manusia pasti memiliki apa yang disebut kekuatan atau daya batin. DEmikian pula diri Anda. Hanya saja, tidak setiap individu itu bisa menemukan dan menggunakan …
Sejatinya setiap individu atau setiap jiwa itu membawa kehebatan atau keistimewaan masing-masing, sejak ia muncul atau lahir ke dunia ini. Hanya saja, potensi kehebatan atau keistimewaan ini kadang…
Tanpa kita sadari, waktu adalah hal yang seringkali kita remehkan. Padahal saat ini, waktu terasa berjalan begitu cepat. Sedikit saja kita lengah, maka lewat sudah waktu yang tepat. Waktu jualah ya…
Kenali dirimu agar hidupmu lebih berhasil! Orang yang bisa mengarahkan potensi dirinya serta tahu kelemahannya akan lebih berhasil dari orang lain.