Biografi ini mengajak mengingat Kartini, tapi bukan dari sudut pandang domestik rumah seperti dia adalah gadis pingitan lalu dinikahkan secara paksa lalu melahirkan lalu mati. Coba singkirkan kenan…
"Jarang saya baca mengenai ilmu kemimpinan di Indonesia yang disajikan sedemikian menarik. topik yang masih belum banyak digali oleh pemikir dan pemimpin muda kita. maka buku ini kiranya perlu diba…
K.H Ahma Dahlan termasuk salah satu ulama besar yang menjadi pelopor pembaharuan Islam di indonesia prakemerdekaan. Ia bergerak tidak hanya untuk melepaskan umat Islam dari kebodohan, kemiskinan, d…
Soekarno sudah dikenal sebagai bapak bangsa. Kepiawaian beliau mempimpin bangsa ini sudah menjadi sesuatu yang diketahui khalayak. Buku ini memberi banyak informasi yang mungkin belum diketahui keb…
Charles Dickens, adalah pengarang besar. Seluruh dunia kenal siapa Charles Dickens. Tapi barangkali belum semua orang tahu riwayat hidup dan perjuangan pengarang besar itu. Apalagi untuk generasi m…
Westerling adalah legenda kekejian dalam sejarah di Indonesia. Dia dituduh membantah 40 ribu orang di Sulawesi Selatan. Menganggap kepala Sukarno tidak lebih mahal dari sebutir peluru yang menjadik…
Buku ini berisi tentang kisah Marconi sang penemu telegrap.
Buku Ensiklopedia Seri Sang Penemu hadir untuk membantu kita dalam memperluas cakrawala pengetahuan. Buku ini mengajak kita menjelajahi dan mengenal lebih dalam seluk beluk penemuan sains dan tekno…
Dalam sejarah disebutkan bahwa Untung Surapati telah mencapai kedudukan Adipati di Pasuruan, dengan gelar Wiranagara. kematiannya sangat menyedihkan. bahkan, tidak diketahui dimana makamnya. Semanj…
Buku ini menceritakan secara rinci perjuangan Chairul Tanjung, yang merupakan tokoh muda sukses dalam membangun komunitas bisnisnya, bukan berangkat dari sesuatu yang sudah besar. Perjuangannya dal…