Al-Muhasibi juga mengulas hakikat akal sebagai alat meraih makrifat dan cara menggunakannya agar tak tersesat. Akhirnya buku ini diparipurnai dengan nasihat penyehat jiwa dan penerang hati. Selamat…
Martin Lings telah menyuguhkan semua keitimewaan terpenting dari Sufisme dengan tingkat kedalaman dan pemahaman yang jarang ditemukan di kalangan penulis-penulis modern..